Rabu, 08 Januari 2014

TULISAN 8 : PSI & INTERNET DLM LING INTRAPERSONAL



Nama              : Yenti Astuti
Kelas               : 2PA06
NPM               : 17512804
TULISAN      : 8

TULISAN: PSIKOLOGI DAN INTERNET DALAM LINGKUP INTRAPERSONAL .
COMPUTER SUPPORTED COORPERATIVE WORK

CSCW atau Computer Supporter Cooperative Work pertama kali digunakan oleh Irene Greif dan Paul M. Cashman (1984) pada sebuah workshop yang dihadiri oleh mereka yang tertarik dalam menggunakan teknologi untuk memudahkan pekerjaan mereka. Pada kesempatan yang sama pada tahun 1987, Dr. Charles Finley mempresentasikan konsep collaborative learning-work. CSCW mengangkat seputar bagaimana aktivitas-aktivitas kolaboratif dan koordinasi yang didalamnya dapat didukung teknologi komputer. Beberapa orang menyamakan CSCW dengan grupware, namun yang lain mengatakan bahwa groupware menunjuk pada wujud nyata dari sistem berbasis komputer, sedangkan CSCW berfokus pada studi mengenai kalau dan teknik dari groupware itu sendiri, termasuk di dalamnya efek yang timbul baik secara psikologi maupun sosial. 

Definisi yang diajukan mempertegas perbedaan di antara dua konsep ini: CSCW adalah sebuah istilah generik, yang menggabungkan pengertian bagaimana orang bekerja dalam sebuah kelompok dengan teknologi pendukung berupa jaringan komputer, perangkat keras, perangkat lunak terkait, layanan, dan teknik. 

KESIMPULAN 
Definisi yang diajukan mempertegas perbedaan di antara dua konsep ini: CSCW adalah sebuah istilah generik, yang menggabungkan pengertian bagaimana orang bekerja dalam sebuah kelompok dengan teknologi pendukung berupa jaringan komputer, perangkat keras, perangkat lunak terkait, layanan, dan teknik. 

REFESENSI
http://id.wikipedia.org/wiki/Computer_supported_cooperative_work

Schmidt, K. (2011). Cooperative Work and Coordinative Practices: Contribution to the conceptual foundation of Computer-supported cooperative work (CSCW). London. Spinger.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar